Sambutan

Ketua IWS Indonesia

First of all, we would like to take this opportunity to thank all artists who have participated in the 4th Indonesia Watercolor Society’s International Watercolor Competition and Exhibition 2022. Congratulations and best wishes to all the winners as well as all artists who have won the favorite awards.

Despite the uncertain current situation globally, thankfully we managed to bring back the exhibition which marked the 4th event that we have been organizing since 2015. The theme of “Wonderful Indonesia” is dedicated to commemorating and celebrating the 77th Anniversary of Indonesia’s independence.

The good news that we’d like to share is that this year we incorporated the children's category for the first time as we have seen many young artists who have exceptional works and wish we’ll see many more entries in the years ahead.

Last but not least, our heartfelt gratitude and appreciation go to Galeri Nasional Indonesia, our Sponsors, the participating artists, and everyone involved for their endless contributions.

Love, peace, and harmony.

Best regards,

 

Umi Haksami
Country Leader IWS Indonesia

 


 

Pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih kepada semua perupa yang sudah ikut berpartisipasi dalam acara Kompetisi dan Pameran Cat-air yang ke 4 yang diselenggarakan tahun ini oleh International Watercolor Society Indonesia. Selamat kepada para pemenang kompetisi dan para perupa yang karyanya mendapatkan penghargaan favorite.

Bersyukur acara ini bisa kami selenggarakan kembali dan pameran tahun ini merupakan pameran ke 4 sejak tahun 2015, meskipun dalan kondisi dunia secara global sedang kurang baik. Tema ”Wonderful Indonesia” kita persembahkan untuk memperingati dan merayakan 77 tahun kemerdekaan Indonesia.

Tahun ini untuk pertama kalinya kami menggabungkan kategori anak-anak dalam acara ini, seperti yang kita lihat banyak perupa-perupa muda yang sudah memiliki karya-karya yang luar biasa. Kami berharap semakin banyak yang akan berpartisipasi ditahun-tahun mendatang.

Akhir kata, kami mengucapkan terima kasih banyak kepada. Galeri Nasional Indonesia, para sponsor, para perupa yang telah berpartisipasi, semua pihak yang terlibat yang telah membantu dan memberikan sumbangsihnya sehingga acara ini dapat terwujud.

Semoga alam semesta dan kita semua hidup damai dan berbahagia.

Salam budaya,

 

Umi Haksami

Ketua IWS Indonesia