Perupa

Dullah (1919 - 1996)

Dullah-1919-1996-Istriku

Istriku

1953

Cat minyak pada kanvas

102 x 83 cm

Koleksi Galeri Nasional Indonesia.

Lukisan "Istriku"(1953) ini merupakan salah satu karya Dullah yang menunjukkan kecenderungan pada keindahan sosok-sosok wanita. Di samping perhatiannya yang kuat pada humanisme kerakyatan dan nilai-nilai lokal, Dullah memang merupakan pelukis romantis yang juga dengan setia mengabadikan nilai-nilai ideal lewat kecantikan atau juga keindahan alam seperti dalam karya-karyanya.


My Wife

1953

Oil on canvas

102 x 83 cm

Collection of the National Gallery of Indonesia.

This painting is one of Dullah’s work that shows an affinity for the beauty of the female figure. In addition to his strong concern for populist humanism and local values, Dullah was indeed a romantic painter who faithfully immortalised his ideals through beauty as well as the majesty of nature as is evident in his works.